Lalu Amrillah : Partai Gerindra Pertahankan Kursi Ketua DPRD Lombok Tengah

- Kontributor

Rabu, 6 Maret 2024 - 19:26 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketikjari.com – Pesta Demokrasi Pemilihan Umum Legislatif dan Pilpres masih berjalan,namun pleno tingkat Kabupaten Lombok Tengah khusus sudah rampung.Dari hasil pleno Kabupaten Lombok Tengah.

Kursi pimpinan berhasil dipertahankan oleh para Caleg Legislatif dengan memperoleh suara total 77.528 mengalahkan Partai Golkar dengan 72.709, menguntit dibelakang Golkar PKB 70.247 dan kursi pimpinan terakhir di rebut PKS 68.698.
Dengan demikian Partai Gerindra kembali meraih posis Ketua DPRD kabupaten Lombok Tengah.

“Alhamdulillah berkat perjuangan kita semua khususnya Caleg Caleg,posisi Ketua DPRD tetap dipegang Gerindra’,” kata Wakil Sekretaris DPD Partai Gerindra NTB Lalu.Amrillah

Keberhasilan ini adalah keberhasilan semua pihak baik kader partai, simpatisan maupun relawan.Ini juga tidak lepas dari kontribusi besar dari Ketua DPD Partai Gerindra Provinsi NTB H.Lalu.Pathul Bahri dan juga Ketua DPC Partai Gerindra Kabupaten Lombok Tengah dan jajarannya yang secara terus menerus memberikan semangat dan strategi pemenangan disetiap Dapil.

“Beliau terus tiada henti mengingatkan kami semua untuk terus berjuang sembari juga mengarahkan Caleg agar bagaimana bisa menang ” jelasnya.

Lalu Amril berkeyakinan tidak hanya di Kabupaten Lombok Tengah saja Ketua DPRD diraih tetapi juga di Kabupaten Kota lainnya di NTB.

Baca Juga :  DPC Partai Gerindra Loteng Buka Pendaftaran Calon Bupati/Wabup

“bahkan juga saya berkeyakinan di NTB juga kursi Ketua DPRD bisa kami raih” jelasnya.

Untuk itu atas nama Pimpinan Partai Gerindra Provinsi NTB dan jajarannya, mengapresiasi kerja kerja Caleg dan tim pemenangan masing-masing Caleg.

“Kami juga menyampaikan banyak terimakasih kepada masyarakat pemilih yang telah memberikan hak pilihnya untuk memilih Caleg Caleg dari partai Gerindra, kami yakin seluruh anggota DPRD terpilih nanti akan amanah dan memenuhi ekspektasi masyarakat” jelasnya.
Selamat kami sampaikan kepada Caleg terpilih pada pemilu legislatif 2024.

Berita Terkait

Sidang Internal DPRD Lombok Tengah : Ketua BK,Nursai Langgar Kode Etik
Komisi I DPRD Lombok Tengah Terjun Ke Desa Persiapan
Sidang Paripurna DPRD : Pathul – Nursiah Sah Bupati dan Wakil Bupati 2025 -2030
Sidang Paripurna :  Penyampaian Pansus dan Pengambilan Keputusan terhadap sejumlah Rancangan Peraturan DPRD Loteng
KPU Tetapkan Pasangan Pathul Nursiah Jawara Pilkada Loteng
Raker Fungsi Pengawasan,Komisi 2 DPRD Lombok Tengah Hadirkan BKAD
Terkait Insiden Meninggal Di Pantai Semeton,Komisi 2 Gelar Raker
Monitoring dan Evaluasi Komisi 1 DPRD Lombok Tengah

Berita Terkait

Sabtu, 8 Februari 2025 - 10:14 WITA

IndonesianGP 2025,Tawarkan Tiket Spesial Periode Early Bird

Kamis, 6 Februari 2025 - 11:32 WITA

ITDC dan Plataran Perkuat Kolaborasi Pengembangan Destinasi Premium di The Nusa Dua

Rabu, 5 Februari 2025 - 11:59 WITA

Kadis Lalu Sungkul : Karnaval 1000 Putri Meriahkan Bau Nyale

Selasa, 4 Februari 2025 - 08:40 WITA

Deretan Highlight Event Februari 2025 di Pertamina Mandalika International Circuit

Minggu, 2 Februari 2025 - 03:53 WITA

Wabup Nursiah Hadiri Launching Car Free Day Desa Karang Sidemen

Jumat, 31 Januari 2025 - 14:26 WITA

Poltekpar Lombok Bersama Dinas Lingkungan Hidup Loteng Gelar Penandatanganan MoU Pengelolaan Lingkungan

Jumat, 31 Januari 2025 - 14:15 WITA

Di Kampus Poltekpar Lombok,Gubenur NTB Terpilih Berikan Kuliah Umim

Jumat, 31 Januari 2025 - 07:03 WITA

Tabung Pahala di Hari Jumat.Anak Binaan Bersih-bersih Diri dan Lingkungan

Berita Terbaru

Pariwisata

Kadis Lalu Sungkul : Karnaval 1000 Putri Meriahkan Bau Nyale

Rabu, 5 Feb 2025 - 11:59 WITA