Lalu Amrillah : Ketua Gerindra NTB Dukung Penuh Menangkan Iqbal – Indah

- Kontributor

Senin, 29 Juli 2024 - 08:57 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketikjari.com – Ketua DPD Partai Gerindra Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) memastikan akan all out memenangkan Lalu.Muhamad Iqbal sebagai Gubernur NTB.

Kepastian tersebut diungkapkan Lalu Pathul Bahri setelah pasangan LMI dan Indah mendapatkan rekomendasi dan surat tugas dari DPP Partai Gerindra.

“Setelah pak Iqbal dapat surat tugas dan rekomendasi,maka dukungan penuh pasangan Iqbal – Indah sebagai calon Gubernur dan wakil Gubernur NTB mereka dapatkan” kata Wakil Sekretaris DPD Partai Gerindra NTB Lalu Amrillah usai bertemu dengan kader partai Gerindra di kediaman Ketua DPD Partai Gerindra

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pernyataan itu sekaligus menepis isu Lalu Pathul Bahri mendukung salah satu pasangan calon lain yang berasal dari Lombok Tengah.

“Jadi sudah jelas perintah beliau ke kader – kader Gerindra,bahwa Ketua akan habis-habisan dukung Iqbal – Indah dengan mengerahkan sumber daya yang dimiliki Partai,” Ungkapnya

Baca Juga :  Di Kabupaten Dompu : Uhel Kukuhkan Relawan Srikandi Bang Abah

Beliau Putra asli Lombok Tengah yang saat ini terdapat dua calon asal Lombok Tengah yakni Iqbal dan Suhaili dimana pak Suhaili adalah saudara dan kawan seperjuangan,namun melihat posisi beliau sebagai Kader Partai Gerindra maka sewajarnya dan sepatutnya Pathul Bahri loyal dan patuh pada keputusan partai.

“Beliau cukup dilematis sebab keduanya orang Lombok Tengah namun beliau tegas dan tegak lurus pada putusan partai” jelas Lalu Amril

Dikatakan,sebagai Ketua DPD Partai Gerindra NTB Lalu Pathul harus dapat sebisa mungkin memenangkan kadernya di 10 kabupaten kota di NTB.maka beliau tidak mau neko neko dalam hal ini

“Kami diikat oleh sumpah dan janji partai untuk tetap loyal kepada partai, jadi masyarakat harus tahu benar posisi dan kedudukan beliau, jadi beliau harus memikirkan manfaat dan mudharat bagi beliau” ujarnya.

Baca Juga :  Bupati Pathul Akan Lantik Ulang Pejabat Hasil Mutasi 22 Maret 2023

Untuk diketahui saat ini hasil survei tiga lembaga survei nasional yang kredibel menunjukkan kenaikan yang sangat signifikan.

Sebelumnya Iqbal hasil surveinya rendah,namun sekarang sudah menyamai bahkan sudah diatas dua calon lainnya.Ini berkat kerja dari relawan,kader dan simpatisan Iqbal.

“Saya yakin bahkan Haqqul yakin Iqbal – Indah dapat memenangkan pertarungan ini” jelas Amril

Untuk itu Ketua DPD meminta agar tidak lengah dan puas diri namun tetap mawas diri dan terus melakukan kampanye baik secara individu, jalur keluarga maupun jalur sahabat dan lembaga masing-masing. “Segala jalur kita pakai untuk sosialisasikan Iqbal – Indah,” Tutupnya

Berita Terkait

Sidang Internal DPRD Lombok Tengah : Ketua BK,Nursai Langgar Kode Etik
Komisi I DPRD Lombok Tengah Terjun Ke Desa Persiapan
Sidang Paripurna DPRD : Pathul – Nursiah Sah Bupati dan Wakil Bupati 2025 -2030
Sidang Paripurna :  Penyampaian Pansus dan Pengambilan Keputusan terhadap sejumlah Rancangan Peraturan DPRD Loteng
KPU Tetapkan Pasangan Pathul Nursiah Jawara Pilkada Loteng
Raker Fungsi Pengawasan,Komisi 2 DPRD Lombok Tengah Hadirkan BKAD
Terkait Insiden Meninggal Di Pantai Semeton,Komisi 2 Gelar Raker
Monitoring dan Evaluasi Komisi 1 DPRD Lombok Tengah

Berita Terkait

Sabtu, 8 Februari 2025 - 10:14 WITA

IndonesianGP 2025,Tawarkan Tiket Spesial Periode Early Bird

Kamis, 6 Februari 2025 - 11:32 WITA

ITDC dan Plataran Perkuat Kolaborasi Pengembangan Destinasi Premium di The Nusa Dua

Rabu, 5 Februari 2025 - 11:59 WITA

Kadis Lalu Sungkul : Karnaval 1000 Putri Meriahkan Bau Nyale

Selasa, 4 Februari 2025 - 08:40 WITA

Deretan Highlight Event Februari 2025 di Pertamina Mandalika International Circuit

Minggu, 2 Februari 2025 - 03:53 WITA

Wabup Nursiah Hadiri Launching Car Free Day Desa Karang Sidemen

Jumat, 31 Januari 2025 - 14:26 WITA

Poltekpar Lombok Bersama Dinas Lingkungan Hidup Loteng Gelar Penandatanganan MoU Pengelolaan Lingkungan

Jumat, 31 Januari 2025 - 14:15 WITA

Di Kampus Poltekpar Lombok,Gubenur NTB Terpilih Berikan Kuliah Umim

Jumat, 31 Januari 2025 - 07:03 WITA

Tabung Pahala di Hari Jumat.Anak Binaan Bersih-bersih Diri dan Lingkungan

Berita Terbaru

Pariwisata

Kadis Lalu Sungkul : Karnaval 1000 Putri Meriahkan Bau Nyale

Rabu, 5 Feb 2025 - 11:59 WITA