Sidang Paripurna DPRD Loteng Bahas Penetapan Propemperda

- Kontributor

Selasa, 11 Juni 2024 - 09:21 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketikjari.com – Rapat Paripurna Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Daerah Kabupaten Lombok Tengah dengan agenda utama pertanggungjawaban pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) tahun anggaran 2023 serta pembahasan 14 rancangan peraturan daerah tentang pembentukan desa-desa baru di wilayah Kabupaten Lombok Tengah.Senin 10 Juni 2024.

Sidang yang dipimpin oleh ketua DPRD Lombok Tengah M. Tauhid,di dampingi oleh Wakil Ketua dan dihadiri oleh Bupati Lombok Tengah H. Lalu pathul Bahri, S.IP., M.AP.

Rapat paripurna dimulai dengan penyampaian laporan pertanggungjawaban pelaksanaan APBD tahun anggaran 2023 oleh Bupati Lombok Tengah.

Dalam laporannya, Bupati memaparkan berbagai aspek realisasi anggaran, termasuk pendapatan, belanja, serta capaian kinerja yang dihasilkan selama tahun 2023.

Pembahasan 14 Rancangan Peraturan Daerah tentang Pembentukan Desa
Bagian kedua dari rapat paripurna membahas 14 rancangan peraturan daerah yang diajukan untuk pembentukan desa-desa baru. Pembentukan desa baru ini bertujuan untuk meningkatkan efektivitas pemerintahan lokal dan memperbaiki pelayanan publik di Kabupaten Lombok Tengah.

Baca Juga :  Dilayani Batuk Air Malaysia,Bandara Lombok Tambah Opsi Penerbangan Dari Dan Menuju Kuala Lumpur

Selanjutnya DPRD Kabupaten Lombok Tengah Berikan Penjelasan Terhadap Dua Rancangan Peraturan Daerah: Perlindungan Hak Penyandang Disabilitas dan Perlindungan Perempuan dan Anak Korban Kekerasan
kedua Raperda ini mencerminkan komitmen DPRD Kabupaten Lombok Tengah untuk meningkatkan perlindungan dan kesejahteraan bagi kelompok rentan dalam masyarakat. Dengan adanya regulasi yang lebih jelas dan tegas, diharapkan hak-hak penyandang disabilitas serta perempuan dan anak korban kekerasan dapat lebih terlindungi dan terpenuhi.

sekretariatdprdlomboktengah

dprdlomboktengah #parlemenhub

Berita Terkait

Anggota Dewan Lalu Abdus Said : Jalan Lingkungan dan Air Bersih Prioritas Pokir
Dewan Asal Partai Golkar Minta Pemkab Siapkan Fasilitas untuk Pemuda di Alun-Alun Tastura
Kepada Daerah Terpilih,Sampaikan Pidato Perdana Di Sidang Paripurna DPRD Lombok Tengah
Sekwan DPRD Lombok Tengah Terima Audensi Puluhan Praja Kampus IPDN NTB
Ketua DPD Partai Gerindra NTB Wakili Pengurus Daerah Bali Nusra Sampaikan Pemandangan Umum di KLB Gerindra
Sidang Internal DPRD Lombok Tengah : Ketua BK,Nursai Langgar Kode Etik
Komisi I DPRD Lombok Tengah Terjun Ke Desa Persiapan
Sidang Paripurna DPRD : Pathul – Nursiah Sah Bupati dan Wakil Bupati 2025 -2030

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 12:43 WITA

Wujudkan Pariwisata Berkelanjutan,ITDC Fasilitasi Perbaikan Toilet di SD Negeri Sekembang

Kamis, 13 Maret 2025 - 11:57 WITA

Berkah Ramadan Seru 2025,ITDC Pererat Kebersamaan dan Silaturahmi di The Mandalika

Rabu, 12 Maret 2025 - 23:04 WITA

Resmi dibuka Menteri Pariwisata, Penerimaan Mahasiswa Baru Poltekpar Lombok

Rabu, 12 Maret 2025 - 07:30 WITA

ITDC Sambut Berkah Ramadan Seru dengan Pembagian Takjil Bagi Pengunjung The Mandalika

Selasa, 11 Maret 2025 - 11:54 WITA

Tingkatkan Standar Internasional, Pertamina Mandalika International Circuit Perbaiki Run-Off dan Gravel Area Jelang GT World Challenge Asia 2025

Senin, 10 Maret 2025 - 19:23 WITA

Nyepi dan Berkah Ramadhan dalam Harmoni,Kombinasi Staycation dan Iftar Spesial di Tiga Destinasi ITDC

Senin, 10 Maret 2025 - 06:31 WITA

Poltekpar Lombok Kerjasama Kejaksaan Negeri Lombok Tengah dalam Bidang Hukum

Minggu, 9 Maret 2025 - 11:32 WITA

Tingkatkan Kualitas Pariwisata, ITDC Gelar Pelatihan Hospitality Operation dan Services The Mandalika

Berita Terbaru

Pemerintahan

Pemda Loteng Gelar Safari Ramadhan 2025

Senin, 17 Mar 2025 - 04:40 WITA

Sport

Aklamasi,Lalu Pathul Bahri Kembali Pimpin Judo NTB

Sabtu, 15 Mar 2025 - 18:57 WITA