Puluhan Ribu Masa Kawal Pasangan Zul-Uhel Daftar KPU NTB

- Kontributor

Rabu, 28 Agustus 2024 - 12:14 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketikjari.com- Calon Gubernur dan Wakil Gubernur NTB, Zul-Uhel mendatangi kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) NTB untuk mendaftar.

Diiringi Gendang Beleq dan kesenian tradisional lainnya,masa yang terdiri dari gabungan partai pengusung,serta tokoh lintas agama,Tokoh adat dan masyarakat bergerak dari Islamic Centre menuju kantor KPU NTB.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pasangan Zul-Uhel diterima langsung Ketua KPU NTB,Muhamad Khuwailid dan jajarannya serta Komisioner Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) NTB.

Baca Juga :  Debat Terbuka : Pathul - Nursiah Kuasai Panggung,Jawab Pertanyaan dengan Data

Calon Gubernur,Zulkieflimansyah dalam keterangannya menyampaikan bahwa,pendaftaran ini merupakan langkah awal untuk berparitispasi dalam pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur NTB.

Bang Zul berharap,perbedaan dalam pilkada tidak menimbulkan perpecahan dan merusak persahabata. “Beda piluhan merupakah hal yang biasa, jangan samapai merusak persahabatan kita” ujarnya.

Ia optimis dapat memenangkan Pilkada ini. Selain berdasarkan hasil survey, Pasangan Calon Wakil Gubermur yang mendampinginya merupakan sosok yang luar biasa.

Baca Juga :  Polres Loteng Gelar Latihan Pra Operasi Pemilu 2024

Sementara itu,Calon wakil Gubernur, HM Suhaili FT mengatakan akan melanjutkan program yang sudah ada di jaman Bang Zul seperti,beasiswa karena sangat bermanfaat dan sudah dirasakan oleh masyarakat.

“Program tersebut sangat bermanfaat dan sudab dirasakan jadi kenapa tidak melanjutkan.Bila perlu kita tambah jumlahnya “, imbuhnya.

Berita Terkait

Anggota DPRD Lombok Tengah Dukung Pemkab Bangun Sekolah Rakyat
Komisi II DPRD Lombok Tengah Terima Audiensi LAUK
Anggota Dewan Lalu Abdus Said : Jalan Lingkungan dan Air Bersih Prioritas Pokir
Dewan Asal Partai Golkar Minta Pemkab Siapkan Fasilitas untuk Pemuda di Alun-Alun Tastura
Kepada Daerah Terpilih,Sampaikan Pidato Perdana Di Sidang Paripurna DPRD Lombok Tengah
Sekwan DPRD Lombok Tengah Terima Audensi Puluhan Praja Kampus IPDN NTB
Ketua DPD Partai Gerindra NTB Wakili Pengurus Daerah Bali Nusra Sampaikan Pemandangan Umum di KLB Gerindra
Sidang Internal DPRD Lombok Tengah : Ketua BK,Nursai Langgar Kode Etik

Berita Terkait

Kamis, 24 April 2025 - 07:29 WITA

Menteri Pariwisata: GWB Mandalika Perkuat Keberlanjutan Pariwisata NTB

Rabu, 23 April 2025 - 00:31 WITA

ITDC Catat Tren Positif Okupansi dan Kunjungan Wisatawan di Triwulan I 2025

Senin, 21 April 2025 - 15:55 WITA

The Mandalika Tambah Portofolio Hotel Mewah,ITDC Gandeng PT Kleo Mandalika Resort

Minggu, 13 April 2025 - 22:54 WITA

Tujuh Mahasiswa Terpilih Poltekpar Lombok Menerima Bantuan Biaya Pendidikan

Minggu, 13 April 2025 - 13:39 WITA

Mandalika Racing Series 2025 : Penonton Sangat Puas dengan Aksi Pembalap

Sabtu, 12 April 2025 - 21:51 WITA

Gerakan Wisata Bersih Wujudkan Labuan Bajo Sebagai Destinasi Berkualitas dan Berkelanjutan

Sabtu, 12 April 2025 - 21:46 WITA

ITDC Perkuat Komitmen Pembangunan Berkelanjutan di NTT melalui Inisiatif Sosial dan Pengembangan Infrastruktur Kawasan The Golo Mori

Sabtu, 12 April 2025 - 21:43 WITA

Mandalika Racing Series 2025 : Kemenangan Arai Agaska untuk Tim

Berita Terbaru