Pertama di NTB,Kanwil Kemenag NTB Lantik Kyai Desa

- Kontributor

Sabtu, 27 Januari 2024 - 13:53 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketikjari.com –  Kepala Kantor Wilayah (Kanwil) Kementerian Agama (Kemenag) NTB H. Zamroni Aziz melantik puluhan kyai Desa.

Bertempat di Masjid Jami’ At-Taqwa Desa Kawo Kecamatan Pujut Lombok Tengah (Loteng), puluhan kyai Desa dilantik dalam pelantikan tersebut dirangkaikan dengan Peringatan Isra’ Mi’raj dan Ulang Tahun Majelis Nurul Hikmah.

Kepala Kantor Wilayah (Kanwil) Kementerian Agama (Kemenag) NTB H. Zamroni Aziz menyampaikan, peran kyai di Desa, dalam membimbing ummat, harus diperhatikan. Sebab menjadi kyai tidak mudah dan butuh kesabaran dan ketekunan serta istiqomah.

Pengukuhan kyai, adalah kali pertama ia lakukan dan dilaksanakan hanya ada di Masjid Jami’ At Taqwa Desa Kawo ini. “Malam ini Masjid Jami’ At Taqwa, jadi catatan sejarah pertama saya lakukan pelantikan kyai dan insyaallah hal yang sama akan saya lakukan di tempat lain, mengingat peran kyai dalam mempersatukan ummat sangat besar,” katanya.

Baca Juga :  Bupati Pathul : Kepemimpinan Lalu Ali Junaedi Barabali Menjadi Desa Luar Biasa

Atas catatan sejarah ini lanjutnya, pihaknya akan sampaikan kepada seluruh Kepala kemenag Se Kabupaten/kota di NTB, bahkan ke seluruh Kantor Wilayah Kementerian Agama Se Indonesia.

Berita Terkait

Momen HUT KORPRI Lombok Tengah Gelar Bedah Rumah
Di Desa Puyung,Pjs Bupati Tinjau Kondisi Warga Butuh Bantuan
Bupati Pathul Kukuhkan 1072 Anggota BPD Lombok Tengah
Bupati Pathul Kukuhkan Jabatan 118 Kades
Lomba Dai Kamtibmas Mabes Polri,AIPDA Zamzuri Meraih Juara Harapan 1
Kompak Bupati dan Wabup Hadiri Kemah Pembauran
Bupati Bersama Wabup Bertemu Tokoh Desa Labulia Sosialisasikan Rumah Sakit Yatim Piatu Dan Dhuafa Tersenyum
Di Desa Ganti : Bupati Pathul Serahkan Penghargaan Kepala Dusun dan Lingkungan

Berita Terkait

Selasa, 19 November 2024 - 12:14 WIT

Ketua Formen : Polres Loteng Diminta Atensi Laporan Wartawan

Selasa, 19 November 2024 - 10:24 WIT

Pimred SuaraLombokNews Resmi Laporkan Kepala SMAN 1 Pringgarata

Kamis, 14 November 2024 - 02:09 WIT

Bupati Lombok Tengah Menerima Kunjungan Dewan Transportasi Kota Jakarta

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 08:00 WIT

Poltekpar Lombok Resmi Jalin Kerjasama dengan PT Artama Dentisa Indonesia dan SLB 02 Loteng

Kamis, 10 Oktober 2024 - 18:11 WIT

Di Buka Sekda : Perangkat Desa Di Lombok Tengah Dibekali Ilmu Jurnalistik

Kamis, 10 Oktober 2024 - 15:46 WIT

Pjs Bupati Loteng Sampaikan Program Unggulan Pariwisata di Universitas Islam Al-Azhar NTB

Selasa, 1 Oktober 2024 - 07:59 WIT

Upacara Hari Kesaktian Pancasila di Lombok Tengah Berlangsung Khidmat

Rabu, 25 September 2024 - 08:59 WIT

Lombok Tengah: Dinas Damkartan Loteng,Di Sambangi Anak TK

Berita Terbaru

Hukrim

Ketua Formen : Polres Loteng Diminta Atensi Laporan Wartawan

Selasa, 19 Nov 2024 - 12:14 WIT