Hut Bhayangkara,Polres Loteng Sumbang 30 Sak Semen Untuk Masjid Di Desa Ketare

- Kontributor

Rabu, 5 Juni 2024 - 11:07 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketikjari.com- Kepolisian Resor Lombok Tengah menyumbangkan bantuan berupa semen sebanyak 30 sak untuk masjid Ittihadul Bayan Desa Ketare Kecamatan Pujut, dalam rangka menyambut Hut Bhayangkara Ke-78 2024.

“Kapolres Lombok Tengah hari ini menyumbangkan sebanyak 30 sak semen untuk pembangunan masjid Ittihadul Bayan Desa Ketare,” kata Kasat Binmas AKP Muhdar

Ia mengatakan, bantuan ini merupakan inisiatif Kapolres Lombok Tengah dalam rangka Bhakti Religi menyambut Hut Bhayangkara ke-78 tahun 2024.

Jadi kata Muhdar, bukan hanya di masjid saja, kemarin kami juga melakukan bhakti religi di rumah ibadah GPIB Tali Takum Praya.

Menurut Muhdar, hal ini diharapkan dapat menjadi titik awal untuk lebih mendekatkan kepolisian dengan masyarakat, bahwa kepolisian bukan hanya hadir dalam keamanan tapi hadir di setiap keadaan apa pun untuk membantu masyarakat.

“Jadi ini menjadi titik awal untuk meningkatkan kehadiran polri di tengah-tengah masyarakat, kita tidak hanya menjaga soal keamanan, tapi kita juga peduli dengan kegiatan sosial seperti bhakti religi,” ucap Muhdar.

Baca Juga :  Diskominfo Loteng Sambut Kunker Pansus III DPRD NTB Bahas Perubahan Perda Strategis

Muhdar juga berharap dengan adanya kepedulian dari kepolisian terhadap masyarakat, diharapkan bisa menjadi salah satu dukungan untuk terjaganya situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah Kecamatan Pujut.

“Jadi intinya dengan adanya kegiatan ini, diharapkan agar keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) tetap terjaga di kabupaten lombok tengah khususnya di wilayah Desa Ketare Kecamatan Pujut ,” harapnya.

Berita Terkait

Bupati Pathul,Saksikan Mou Bumdes dengan Kejaksaan Negeri Lombok Tengah
Panen Raya di Desa Teruwai, Lombok Tengah Tunjukkan Ketangguhan Sebagai Lumbung Pangan Nasional
Hadiri Panen Raya : Bupati Pathul Lombok Tengah Catat Produksi 237 Ribu Ton Padi
Wabup Nursiah Hadiri Apel Pengaman Pilkades
Wabup Nursiah Hadiri Launching Car Free Day Desa Karang Sidemen
Komisi I DPRD Lombok Tengah Terjun Ke Desa Persiapan
Peringati Hari Desa,Bupati Pathul  Wujudkan Ketahanan Pangan
Bupati Pathul Tanam Raya Bersama Ketua Umum HKTI dan Wamen Pertanian

Berita Terkait

Kamis, 24 April 2025 - 07:29 WITA

Menteri Pariwisata: GWB Mandalika Perkuat Keberlanjutan Pariwisata NTB

Rabu, 23 April 2025 - 00:31 WITA

ITDC Catat Tren Positif Okupansi dan Kunjungan Wisatawan di Triwulan I 2025

Senin, 21 April 2025 - 15:55 WITA

The Mandalika Tambah Portofolio Hotel Mewah,ITDC Gandeng PT Kleo Mandalika Resort

Minggu, 13 April 2025 - 22:54 WITA

Tujuh Mahasiswa Terpilih Poltekpar Lombok Menerima Bantuan Biaya Pendidikan

Minggu, 13 April 2025 - 13:39 WITA

Mandalika Racing Series 2025 : Penonton Sangat Puas dengan Aksi Pembalap

Sabtu, 12 April 2025 - 21:51 WITA

Gerakan Wisata Bersih Wujudkan Labuan Bajo Sebagai Destinasi Berkualitas dan Berkelanjutan

Sabtu, 12 April 2025 - 21:46 WITA

ITDC Perkuat Komitmen Pembangunan Berkelanjutan di NTT melalui Inisiatif Sosial dan Pengembangan Infrastruktur Kawasan The Golo Mori

Sabtu, 12 April 2025 - 21:43 WITA

Mandalika Racing Series 2025 : Kemenangan Arai Agaska untuk Tim

Berita Terbaru