Awali Tahun Baru,Poltekpar Lombok Gelar Penandatangan Kontrak Kerja dan Fakta Integritas Bagi Pegawai

- Kontributor

Selasa, 2 Januari 2024 - 10:50 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketikjari.Com – Mengawali tahun 2024 Politeknik Pariwisata Lombok mengadakan kegiatan penandatangan kontrak kerja bagi pegawai tidak tetap dan fakta integritas bagi seluruh pegawa Selasa (02/01).

Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Direktur Poltekpar Lombok Dr. Ali Muhtasom, M.M., CHCM., CHE. yang didampingi Pembantu Direktur I dan Pembantu Direktur II beserta jajaran.

Baca Juga :  Finalis Putri Mandalika NTB 2025, Persiapan Menuju Gelar Bergengsi

Dalam kegiatan ini manajemen Poltekpar Lombok menyampaikan beberapa peraturan baru serta informasi-informasi untuk menunjang keberhasilan capaian IKU dalam mengimplementasikan Tri Dharma Perguruan Tinggi dengan maksimal.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Direktur Poltekpar Lombok Dr. Ali Muhtasom berharap kepada dosen dan pegawai yang mengisi formasi dapat mengemban jabtannya dengan amanah.

Baca Juga :  Selama Periode Nataru,Penumpang Bandara Lombok Meninggakat 11 Persen

Semoga dengan berlangsungnya kegiatan ini memberikan semangat baru ditahun yang baru untuk para Sivitas Akademika dalam mencapai Visi Misi Poltekpar Lombok di tahun 2024.Harapnya

Diakhir acara manajemen Poltekpar Lombok memberikan informasi terkait pergantian struktur jabatan bagi para dosen dan pegawai.

Berita Terkait

Pasca Bau Nyale : Kolaborasi Pemuda dan Instansi untuk Lingkungan Mandalika Bersih
Beragam Event Seru Menanti, Sirkuit Mandalika Terisi 270 Hari dari 365 Hari Sepanjang 2025
GT World Challenge Asia 2025 Jadi Ajang Balap Roda Empat Internasional Pertama yang Digelar di Sirkuit Mandalika
Siyu Putri Mandalika Meriahkan Karnaval Bau Nyale 2025
Baiq Uswatun Hasanah Dinobatkan sebagai Puteri Mandalika NTB 2025
Wabup Nursiah Hadiri Grand Final Pemilihan Puteri Mandalika NTB 2025
ITDC Dukung Festival Bau Nyale 2025, Perayaan Budaya Ikonik di The Mandalika
Pemkab Loteng Siapkan Langkah Penanganan Sampah Pasca Bau Nyale

Berita Terkait

Rabu, 19 Februari 2025 - 06:50 WITA

Pasca Bau Nyale : Kolaborasi Pemuda dan Instansi untuk Lingkungan Mandalika Bersih

Selasa, 18 Februari 2025 - 11:03 WITA

Beragam Event Seru Menanti, Sirkuit Mandalika Terisi 270 Hari dari 365 Hari Sepanjang 2025

Selasa, 18 Februari 2025 - 11:00 WITA

GT World Challenge Asia 2025 Jadi Ajang Balap Roda Empat Internasional Pertama yang Digelar di Sirkuit Mandalika

Sabtu, 15 Februari 2025 - 18:30 WITA

Baiq Uswatun Hasanah Dinobatkan sebagai Puteri Mandalika NTB 2025

Sabtu, 15 Februari 2025 - 18:28 WITA

Wabup Nursiah Hadiri Grand Final Pemilihan Puteri Mandalika NTB 2025

Kamis, 13 Februari 2025 - 12:52 WITA

ITDC Dukung Festival Bau Nyale 2025, Perayaan Budaya Ikonik di The Mandalika

Kamis, 13 Februari 2025 - 07:56 WITA

Pemkab Loteng Siapkan Langkah Penanganan Sampah Pasca Bau Nyale

Rabu, 12 Februari 2025 - 07:34 WITA

Spesial Hari Kasih Sayang: Rayakan Cinta di Tiga Kawasan ITDC

Berita Terbaru

Kesehatan

Dr. Agus, M.Si : Kolaboratif Kunci Kesuksesan Program MBG

Senin, 17 Feb 2025 - 19:23 WITA