Reses Lalu Muhamad Akhyar Di Desa Penujak,Dominasi Keluhan Pengelolaan Sampah dan Pembuangan Limbah PDAM

- Kontributor

Selasa, 3 Desember 2024 - 11:24

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketikjari.com – Anggota Dewam Perwakilan Rakyat Daerah DPRD kabupaten Lombok Tengah dari daerah pemilihan (Dapil) 4 Praya Barat – Praya Barat Daya Lalu Muhamad Akhyar menggelar reses di desa Penujak.Selasa 03 Desember 2024.

Reses dihadiri tokoh masyarakat,pemuda, dan juga para UMKM binaan dan adik – adik SSB ( Sekolah Sepak Bola) desa Penujak.

Dalam kesempatan itu.Lalu Muhamad Akhyar menyampaikan, kegiatan reses ini merupakan kegiatan wajib yang dilakukan oleh seluruh anggota dewan. Hal ini bertujuan untuk menyerap aspirasi masyarakat di daerah pemilihannya masing-masing.

“Reses ini bagian dari upaya kami untuk mendengarkan secara langsung apa yang menjadi persoalan mendasar di tengah-tengah masyarakat masyarakat,” kata Lalu Akhyar

Ketua Komisi II DPRD Lombok Tengah asal desa Penujak ini juga menjelaskan,dari beberapa usulan yang disampaikan misalnya pengelolaan sampah di pasar desa Penujak yang sangat sembraut dan tidak terurus,ada juga usulan pembuangan limbah kotor PDAM yang dibuang ke kali.

Nantinya hasil reses akan ditampung dan disampaikan langsung ke Pemerintah baik pemerintah daerah maupun desa.Yang mana, serapan ini nantinya akan menjadi skala prioritas untuk meningkatkan pembangunan daerah.

Baca Juga :  ITDC dan Poltekpar Lombok Tandatangani Nota Kesepahaman untuk Pengembangan SDM Pariwisata

“Kami catat apa yang menjadi keluh kesah masyarakat,skala proritas agar bisa dianggarkan melalui Pokir DPRD,” terangnya.

Diketahui 50 anggota DPRD Lombok Tengah melakukan reses perdana mulai 02 – 07 Desember 2024. Mereka akan turun ke masyarakat dalam rangka menyerap aspirasi. Hasil reses akan menjadi program yang akan dilaksanakan oleh pemerintah pada APBD Perubahan 2025.

Berita Terkait

Wakil Ketua DPRD NTB Lalu Wirayaje Serahkan Bantuan Elektronik kepada PWI Lombok Tengah
Perkuat Sinergi Pusat–Daerah,Bupati Loteng dan DPD RI Bahas Sport Tourism
DPRD Lombok Tengah Gelar Rapat Paripurna,Wakil Bupati Hadiri Penutupan Masa Sidang dan Penyampaian Laporan Kinerja 2025
Komisi IV DPRD Lombok Tengah Gelar Rapat Kerja,Bahas Pemutusan Kontrak Tenaga Honorer
DPRD Lombok Tengah Awali Tahun 2026 dengan Rapat Badan Musyawarah,Susun Agenda Strategis Masa Persidangan
Sah Menjabat! Dono Kasino Indro Resmi Gantikan Mahrup sebagai Anggota DPRD Lombok Tengah
Launching Sila’DeLumbar Resmi Diperkenalkan, Hadirkan Terobosan Baru untuk Masyarakat Lombok
DPRD Lombok Tengah Sahkan Ranperda APBD 2026, Bupati Tekankan Penguatan Pelayanan Publik dan Pembangunan Daerah

Berita Terkait

Jumat, 16 Januari 2026 - 09:02

PWI NTB Ajak Insan Pers Ambil Peran dalam Aksi Kemanusiaan

Rabu, 14 Januari 2026 - 22:31

Respon Cepat Damkartan, Pohon Miring di Lajut Berhasil Dievakuasi

Kamis, 8 Januari 2026 - 05:55

Wakil Bupati Lombok Tengah Dr. Nursiah Ajak Insan Pers “Ngebakso” Pererat Sinergi

Rabu, 31 Desember 2025 - 06:21

Sambut Tahun Baru 2026,Bupati Lombok Tengah Ajak Warga Isi Malam Pergantian Tahun dengan Doa Bersama

Jumat, 19 Desember 2025 - 10:11

Marshal Mandalika Tunjukkan Solidaritas Kemanusiaan, Salurkan Bantuan untuk Korban Bencana di Sumatera

Minggu, 14 Desember 2025 - 00:18

Lombok Tengah Bergerak untuk Sumatera & Aceh : Galang Donasi ASN dan Komunitas Musik Himpun Rp 20,4 Juta

Sabtu, 13 Desember 2025 - 11:35

Injourney Airports Lombok Tanam 6.900 Bibit Pohon,Dukung Konservasi Lingkungan dan Ekowisata Gunung Bongak

Selasa, 9 Desember 2025 - 00:28

Poltekpar Lombok Salurkan Donasi untuk Korban Bencana, Direktur: “Ini Bentuk Empati dan Tanggung Jawab Sosial Kita”

Berita Terbaru