Jelang Idul Fitri,Kodim 1620/Loteng Gelar Bazar Murah Di Pasar Renteng

- Kontributor

Selasa, 2 April 2024 - 03:48 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketikjari.com – Dalam rangka menyambut Hari Raya Idul Fitri 1445 Hijriyah yang semakin dekat, Kodim 1620/Loteng menggelar bazar murah untuk masyarakat di Pasar Renteng, Praya Kabupaten Lombok Tengah, NTB.

Kegiatan bazar tersebut bertujuan untuk membantu masyarakat dalam mempersiapkan kebutuhan untuk merayakan Idul Fitri, sekaligus sebagai upaya mempererat tali silaturahmi antara TNI dengan masyarakat.

Komandan Kodim 1620/Loteng Letkol Kav Andi Yusuf Kertanegara mengatakan, bahwa kegiatan bazar murah ini merupakan bentuk kepedulian TNI terhadap masyarakat, khususnya dalam menyambut Hari Raya Idul Fitri.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami berharap melalui bazar murah ini, masyarakat dapat mempersiapkan kebutuhan mereka dengan lebih terjangkau dan meriah menyambut Hari Raya Idul Fitri,” ujar Dandim saat memantau langsung kegiatan Bazar Murah di Pasar Renteng Selasa (2/4/2024).

Baca Juga :  MotoGP Mandalika 2023 Dongkrak Sektor Pariwisata Daerah

Bazar murah yang digelar oleh Kodim 1620/Loteng juga menawarkan berbagai macam produk kebutuhan pokok dengan harga yang terjangkau. Mulai dari bahan makanan seperti beras, gula, minyak goreng, telur, mie Instan, dan kebutuhan lainnya seperti sirup dan susu.

“Dengan adanya bazar murah ini diharapkan dapat membantu masyarakat dalam menghadapi momen penting seperti Hari Raya Idul Fitri dengan lebih ringan,” ucapnya.

Selain itu, acara bazar murah juga diikuti oleh para pedagang lokal yang turut menyumbangkan barang dagangan mereka untuk dijual dengan harga yang terjangkau. Hal ini juga menjadi kesempatan bagi para pedagang untuk meningkatkan omset penjualan mereka sekaligus turut berpartisipasi dalam kegiatan sosial yang bertujuan untuk kebaikan bersama.

Baca Juga :  Perumdam TIARA Loteng Gelar Pelatihan Jurnalistik

“Bazar murah Jelang Hari Raya Idul Fitri di pasar renteng ini akan berlangsung selama dua hari berturut-turut, mulai dari tanggal 2 April hingga 3 April 2024,” terangnya.

Bagi seluruh masyarakat Kabupaten Lombok Tengah khususnya Praya dan sekitarnya diundang untuk datang dan memanfaatkan kesempatan ini guna memenuhi kebutuhan mereka dalam menyambut Hari Raya Idul Fitri dengan meriah dan penuh berkah.

Acara bazar murah peduli masyarakat jelang Idul Fitri 1445 Hijriyah digelar secara serentak oleh jajaran TNI seluruh Indonesia di pasar pasar tradisional dan di buka langsung oleh Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto melalui zoom meeting.

Berita Terkait

Bandara Lombok Layani 1,79 Juta Penumpang Hingga September 2024
Pemkab Lombok Tengah Launching Aplikasi SIAP Monev
Bhakti TNI Ke 79,Ratusan Yatim Piatu Makan Siang Gratis
Sering Terbakar,Dua Tahun Kabel Listrik di Desa Bilebante Belum Diperbaiki PLN
Bupati Pathul Minta Petani Ikuti Pola Tanam
Berkunjung ke Kediaman Tuan Guru Bagu,Abah Uhel Diberikan Doa Restu
Jaksa Menyapa Hadir Di Car Free Night Lombok Tengah
Kejaksaan Negeri Lombok Tengah : Proses Pengalihan Tahanan Rutan Menjadi Tahanan Kota,Sesuai Prosedur

Berita Terkait

Jumat, 20 September 2024 - 08:13 WIT

Kejaksaan Negeri Lombok Tengah Berhasil Selamatkan Kerugian Negara 175.206.982 Milyar Keuangan Desa Bunkate

Jumat, 13 September 2024 - 00:01 WIT

Pemeriksaan Kesehatan dan Skrining HIV bagi WBP,Rutan Praya Gandeng Puskesmas Praya

Selasa, 10 September 2024 - 09:18 WIT

Tingkatkan Sinergitas, Rutan Praya Sambangi Kejari Lombok Tengah

Selasa, 3 September 2024 - 13:47 WIT

Optimalisasi Aset dan Persediaan BMN,Ditjen PAS Monev Rutan Praya

Senin, 2 September 2024 - 00:57 WIT

Rutan Kelas II Praya : Siaga dan Waspada,Layanan Tetap Prima

Sabtu, 17 Agustus 2024 - 05:10 WIT

HUT RI : Bupati Pathul Serahkan Remisi 175 WBP Rutan Praya

Kamis, 1 Agustus 2024 - 03:39 WIT

Safari Dakwah di Rutan Praya, KH. Abdurrahman Tausiyah Tentang Perbaiki Diri Melalui Shalat

Kamis, 25 Juli 2024 - 00:04 WIT

23 WBP Rutan Praya Jalani Tes Urine,Hasilnya Negatif

Berita Terbaru

Desa Kita

Di Desa Puyung,Pjs Bupati Tinjau Kondisi Warga Butuh Bantuan

Minggu, 6 Okt 2024 - 10:02 WIT

Peristiwa

Pemkab Lombok Tengah Launching Aplikasi SIAP Monev

Minggu, 6 Okt 2024 - 01:47 WIT

Peristiwa

Bhakti TNI Ke 79,Ratusan Yatim Piatu Makan Siang Gratis

Sabtu, 5 Okt 2024 - 01:30 WIT