Apresiasi Kinerja Kejari Loteng dalam Pendampingan Hukum: Perumdam Tiara perkuat Kerjasama

- Kontributor

Kamis, 14 Maret 2024 - 08:05

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketikjari.com – Direksi beserta kabid mengikuti kegiatan Penanandatanganan perjanjian kerjasama antara Perumdam Tiara dengan Kejari Loteng terkait Pembinaan Hukum terhadap perkara tunggakan pelanggan.Rabu (13/03).

Direktur Utama Perumdam Tiara, Bambang Supratomo, S. IP mengapresiasi kinerja dari Kejari Loteng atas pendampingan hukum terhadap Perumdam Tiara Loteng.

” Alhamdulillah dengan adanya MOU pembinaan hukum ini terjadi tren penurunan kasus tunggakan pelanggan, saya yakin ini juga merupakan dampak dari pendampingan hukum dari Kejari, kedepan kami berharap agar pendampingan ini tidak hanya sampai pada kasus tunggakan pelanggan saja tapi bisa diperluas lagi, misal sambungan ilegal, pengrusakan jaringan,”Katanya

Sementara Kepala Kejari Lombok Tengah, Nurintan M.N.O Sirait, SH. MH. Siap memberikan layanan bantuan kasus hukum yang lebih luas, “saya kira kedepan kerjasama ini harus ditingkatkan kualitasnya tidak hanya masalah tunggakan, tapi kasus lainnya juga seperti sosialisasi kenaikan tarif Kejari siap memberikan pendampingan aspek yuridisnya, termasuk proses pengadaan barang dan jasa, sehingga Perumdam dapat lebih memahami aspek Hukum,” jelasnya.

Baca Juga :  JPU Kajari Loteng,Tuntut 14 Tahun Ayah Pemerkosaan Anak Kandung

Pihaknya berharap perkara yang diajukan Perusahaan dapat berlanjut setiap bulannya. Kalau bisa kasus yg di ajukan jangan banyak-banyak misal 10 setiap bulan sehingga setiap bulannya sehingga ada progres penyelesaian kasus, semakin banyak kasus yang dapat kami selesaikan juga akan meningkatkan poin kinerja kami di Kejagung.” Tutupnya.

Kegiatan penandatanganan berjalan lancar,dan ditutup dengan foto bersama.

Berita Terkait

Kapolres Lombok Tengah Berbagi Makanan dengan Para Tahanan
Kejari Lombok Tengah Gelar Exit Meeting Proyek Strategis Daerah 2025,Tegaskan Komitmen Akuntabilitas dan Tata Kelola Pembangunan
Momen Akhir Tahun,Kapolres Lombok Tengah Apresiasi Peran Awak Media dalam Menjaga Kamtibmas
Jelang Malam Pergantian Tahun,Dandim 1620/Loteng: Siaga Personel Terus Ditingkatkan
Kapolres Lombok Tengah Keluarkan Maklumat Nataru, Warga Diimbau Rayakan dengan Tertib dan Penuh Empati
Kejaksaan Negeri Lombok Tengah Perkuat Pengawasan Dana Desa melalui Program Jaga Desa
Ketua Umum Sasaka Nusantara NTB Ajak Masyarakat Jaga Kamtibmas Jelang Nataru 2026
Tinggalkan Rumah Saat Nataru,Warga Lombok Tengah Bisa Titip Kendaraan di Polres Loteng

Berita Terkait

Rabu, 7 Januari 2026 - 04:47

Kalender Event MGPA 2026 Resmi Diluncurkan,Mandalika Siap Hidupkan Motorsport dan Pariwisata Sepanjang Tahun

Rabu, 7 Januari 2026 - 03:43

Lombok Tengah Raih Penghargaan Internasional APIEM UK, Kadispar: Bukti Komitmen Bangun Pariwisata dan Event Berkelas Dunia

Rabu, 7 Januari 2026 - 02:21

Posko Nataru Ditutup,Bandara Lombok Catat Rekor: 171 Ribu Penumpang Dilayani,Zero Accident

Selasa, 6 Januari 2026 - 06:57

Tujuh Institusi di NTB Raih Penghargaan Internasional dari APIEM UK, Kemenpar, dan Mandalika International Festival

Selasa, 6 Januari 2026 - 03:58

Sejumlah Institusi di NTB Raih Penghargaan Internasional dari APIEM Indonesia dan Kemenpar

Senin, 5 Januari 2026 - 08:33

Komitmen Integritas Poltekpar Lombok:Penandatanganan Pakta Integritas Tahun Anggaran 2026

Minggu, 4 Januari 2026 - 11:23

Bersinar dari Mandalika,10 Finalis Puteri Mandalika NTB 2026 Siap Jadi Wajah Pariwisata Dunia

Jumat, 2 Januari 2026 - 10:39

Event ITDC Sepanjang 2025 Gerakkan Ekonomi Triliunan Rupiah,Destinasi Pariwisata Kian Menguat

Berita Terbaru