Abah Uhel Bersama Istri Tercinta Nyoblos Di TPS 07 Praya

- Kontributor

Rabu, 27 November 2024 - 11:53 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kwtikjari.com – Calon Wakil Gubernur Nusa Tenggara Barat (NTB) nomor urut 2 Haji .Muhamad Suhaili Fhadil Thohir memberikan hak suaranya pada Pilkada 2024 di Tempat Pemungutan Suara (TPS) 07 kelurahan Praya kabupaten Lombok Tengah Rabu 27 November 2024.

Suhaili atau yang lebih akrab dipanggil Abah Uhel datang ke TPS bersama istri Irma Suhaili sekitar pukul 09.30 Wita dan anak serta menantunya.

Baca Juga :  Cetak Wirausaha Maju,Pelatihan Sasar Warga Penatoi Kota Bima

Sesampainya di TPS Abah Uhel  langsung menuju meja petugas KPPS untuk menyerahkan kartu undangan pencoblosan. Setelah itu, petugas KPPS menyerahkan dua surat suara untuk pemilihan gubernur-wakil gubernur dan pemilihan wali Bupati dan Wakil Bupati Lombok Tengah

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam keterangannya mengucapkan terima kasih kepada seluruh masyarakat NTB yang telah menunjukkan kematangannya dalam berdemokrasi..

Baca Juga :  ITDC dan Plataran Sepakati Kerjasama Hadirkan Center of Nusa Dua’s Iconic Intimate Venue dan Dining

Semoga pemilu kita tahun ini berlangsung dengan aman,lancar dan penuh nuansa kekeluargaan.

* siapapun yang menjadi pemimpin kita di masa yang akan datang, ini lah hasil terbaik dari demokrasi kita,’

” Semoga NTB memiliki pemimpin yang amanah dan mau menjadi pelayan masyarakat,”Ucap Abah Uhel

Berita Terkait

Anggota DPRD Lombok Tengah Dukung Pemkab Bangun Sekolah Rakyat
Komisi II DPRD Lombok Tengah Terima Audiensi LAUK
Anggota Dewan Lalu Abdus Said : Jalan Lingkungan dan Air Bersih Prioritas Pokir
Dewan Asal Partai Golkar Minta Pemkab Siapkan Fasilitas untuk Pemuda di Alun-Alun Tastura
Kepada Daerah Terpilih,Sampaikan Pidato Perdana Di Sidang Paripurna DPRD Lombok Tengah
Sekwan DPRD Lombok Tengah Terima Audensi Puluhan Praja Kampus IPDN NTB
Ketua DPD Partai Gerindra NTB Wakili Pengurus Daerah Bali Nusra Sampaikan Pemandangan Umum di KLB Gerindra
Sidang Internal DPRD Lombok Tengah : Ketua BK,Nursai Langgar Kode Etik

Berita Terkait

Kamis, 24 April 2025 - 07:29 WITA

Menteri Pariwisata: GWB Mandalika Perkuat Keberlanjutan Pariwisata NTB

Senin, 21 April 2025 - 15:55 WITA

The Mandalika Tambah Portofolio Hotel Mewah,ITDC Gandeng PT Kleo Mandalika Resort

Senin, 21 April 2025 - 05:20 WITA

PMB Dibuka,Pendaftar Poltekpar Lombok Lampaui Target

Minggu, 13 April 2025 - 22:54 WITA

Tujuh Mahasiswa Terpilih Poltekpar Lombok Menerima Bantuan Biaya Pendidikan

Minggu, 13 April 2025 - 13:39 WITA

Mandalika Racing Series 2025 : Penonton Sangat Puas dengan Aksi Pembalap

Sabtu, 12 April 2025 - 21:51 WITA

Gerakan Wisata Bersih Wujudkan Labuan Bajo Sebagai Destinasi Berkualitas dan Berkelanjutan

Sabtu, 12 April 2025 - 21:46 WITA

ITDC Perkuat Komitmen Pembangunan Berkelanjutan di NTT melalui Inisiatif Sosial dan Pengembangan Infrastruktur Kawasan The Golo Mori

Sabtu, 12 April 2025 - 21:43 WITA

Mandalika Racing Series 2025 : Kemenangan Arai Agaska untuk Tim

Berita Terbaru

Desa Kita

Bupati Pathul Lantik 24 Kades Terpilih

Jumat, 25 Apr 2025 - 01:42 WITA