Wabup Nursiah Hadiri Rapat Koordinasi Ketahanan Pangan Nasional

- Kontributor

Senin, 13 Januari 2025 - 11:43 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketikjari.com –  Wakil Bupati Lombok Tengah, Dr. HM. Nursiah, S.Sos., M.Si., menghadiri Rapat Koordinasi Ketahanan Pangan bersama Kapolri dan Kementerian Pertanian melalui konferensi daring di aula Polres Lombok Tengah.

Kegiatan ini membahas langkah strategis untuk mendukung program Presiden Prabowo Subianto dalam mewujudkan swasembada pangan nasional.

Wakil Bupati menyampaikan bahwa Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB), termasuk Kabupaten Lombok Tengah, telah berhasil mencapai swasembada pangan.

“Alhamdulillah, kita sudah swasembada pangan di tingkat NTB. Insya Allah, kita siap mendukung penuh program nasional untuk mencapai swasembada pangan di seluruh Indonesia,” ujar Dr Nursiah.

Rapat koordinasi ini juga menekankan pentingnya pemanfaatan pupuk organik dalam mendukung keberlanjutan sektor pertanian. Dengan kerja sama berbagai pihak, termasuk dukungan dari Kementerian Pertanian dan Pupuk Indonesia, diharapkan upaya peningkatan produksi pangan dapat terus ditingkatkan.

Baca Juga :  Klarifikasi RSUD Praya Terkait Kasus “Full Bed” yang Viral

Kapolres Lombok Tengah turut memberikan apresiasi atas sinergi antara pemerintah daerah dan aparat keamanan dalam menjaga ketahanan pangan serta stabilitas daerah. Hal ini menunjukkan komitmen bersama dalam mendukung program prioritas pemerintah pusat.

Dengan semangat kebersamaan, Lombok Tengah bertekad untuk terus memberikan kontribusi nyata bagi pencapaian swasembada pangan nasional, sehingga kesejahteraan petani dan masyarakat dapat meningkat secara berkelanjutan.

Berita Terkait

Ibu Bupati Hadiri Pembagian Paket Sembako di Batukliang dan Batukliang Utara
Bupati Pathul Buka Khazanah Ramadhan  Di TWK
Bandara Lombok Layani Rute Lombok – Palangkaraya Mulai 22 Maret
Dandim Se NTB Sambut Danrem 162/WB Baru di Bandara Lombok
Ketua DPRD Lombok Tengah Lalu Ramdan Hadiri Apel Pasukan dan Deklarasi Pilkades 2025
Rumah Rusak dan Pohon Tumbang Di Terjang Angin Kencang
Mendukung Keberlangsungan Makan Bergizi Gratis di Provinsi NTB
Wabup Nursiah Apresiasi Penanaman Jagung Serentak 1 Juta Hektar

Berita Terkait

Kamis, 13 Maret 2025 - 11:57 WITA

Berkah Ramadan Seru 2025,ITDC Pererat Kebersamaan dan Silaturahmi di The Mandalika

Rabu, 12 Maret 2025 - 23:04 WITA

Resmi dibuka ! Launching Penerimaan Mahasiswa Baru Poltekpar Lombok

Rabu, 12 Maret 2025 - 07:30 WITA

ITDC Sambut Berkah Ramadan Seru dengan Pembagian Takjil Bagi Pengunjung The Mandalika

Senin, 10 Maret 2025 - 19:23 WITA

Nyepi dan Berkah Ramadhan dalam Harmoni,Kombinasi Staycation dan Iftar Spesial di Tiga Destinasi ITDC

Senin, 10 Maret 2025 - 06:31 WITA

Poltekpar Lombok Kerjasama Kejaksaan Negeri Lombok Tengah dalam Bidang Hukum

Minggu, 9 Maret 2025 - 11:32 WITA

Tingkatkan Kualitas Pariwisata, ITDC Gelar Pelatihan Hospitality Operation dan Services The Mandalika

Sabtu, 8 Maret 2025 - 10:28 WITA

TDR Trackday, Optimalisasi Sarana dan Simulasi Teknis Jelang IndonesianGP 2025

Sabtu, 8 Maret 2025 - 03:19 WITA

The Golo Mori,Sustainable Marine-Based MICETourism Destination dengan Fasilitas Hub Pariwisata

Berita Terbaru

Pemerintahan

Bupati Pathul Buka Musrembang RKPD 2025 Di Kecamatan Praya

Rabu, 12 Mar 2025 - 06:24 WITA