Gubernur NTB Lalu Gita,Apresiasi RS Mandalika Terapkan Konsep Green Hospital

- Kontributor

Selasa, 26 Desember 2023 - 00:24 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketikjari.Com -Gubernur NTB Drs. H. Lalu Gita Ariadi, M.Si mendukung implementasi green Hospital di Rumah Sakit Mandalika Provinsi NTB.

Green Hospital sendiri merupakan konsep baru dalam perancangan dan manajemen rumah sakit. Konsep green hospital mengorientasikan rumah sakit sebagai bangunan yang berwawasan lingkungan dan jawaban atas tuntutan kebutuhan layanan dan pelayanan paripurna serta berbasis kenyamanan dan keamanan lingkungan.

“Green Hospital. Rumah Sakit Mandalika dari sejarah kelahirannya adalah bagian integral dari hadirnya kawasan ekonomi khusus KEK mandalika,KEK mandalika dengan berbagai atraksi spot tourism dan lain sebagainya dikunjungi banyak orang perlu dukungan layanan kesehatan yang disiapkan oleh pemerintah daerah dan rumah sakit mandalika ini adalah solusinya. oleh karenanya rumah sakit mandalika harus berperan dan memberikan kontribusi yang besar bagi pengembangan dukungan terhadap Sport tourism yang dikembangkan di nusa tenggara Barat” terang Miq Gite sapaan Gubernur NTB

Gubernur mengungkapkan apresiasi atas jajaran direksi dan manajemen RS Mandalika atas capaian yang diraih meski baru beroperasi dua tahun.Selain telah bertransformasi menjadi BLUD di tahun 2023 ini, RS Mandalika juga telah melayani pasien BPJS, dan terakreditasi paripurna.

Baca Juga :  AMSI NTB Kecam Pihak SMAN 1 Pringgarata, Sebut Media Menyebarkan Hoax

Sementara itu Direktur RS Mandalika dr. Oxy Tjahjo Wahjuni, SP.EM menjelaskan bahwa kegiatan ini masih dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Nusa Tenggara Barat (NTB) yang ke-65, serta sebagai bagian dari kegiatan JUMAT SALAM (Jumpai Masyarakat Selesaikan Aneka Persoalan Masyarakat).

Pada kesempatan tersebut turut hadir Asisten III Setda NTB, Sekda Kabupaten Lombok Tengah,Direktur RSUD Provinsi NTB,Direktur RSJ Mutiara Sukma,Direktur RS Mata Provinsi NTB,Kades Sengkol serta tokoh pemuda setempat.

Berita Terkait

Wabup Nursiah Sidak Pelayanan Kesehatan Pasca Lebaran
Pastikan Anak Binaan Sehat Selama Bulan Ramadhan,Petugas LPKA Lakukan Pengecekan Kesehatan
Diskominfo Loteng Produksi Film Dokumenter Perdana : Angkat Keunikan Menara Oksigen Leneng
ITDC Dorong Kesehatan Ibu Hamil: Program Gizi di Desa Prabu Berikan Manfaat Nyata 
Pasca Bau Nyale : Kolaborasi Pemuda dan Instansi untuk Lingkungan Mandalika Bersih
Dr. Agus, M.Si : Kolaboratif Kunci Kesuksesan Program MBG
Pengurus KLPI Loteng Resmi Dilantik,Dorong Gaya Hidup Sehat bagi Pralansia dan Lansia
Bupati Pathul Ajak Seluruh OPD Meriahkan Hari Peduli Sampah Nasional 2025

Berita Terkait

Kamis, 24 April 2025 - 07:29 WITA

Menteri Pariwisata: GWB Mandalika Perkuat Keberlanjutan Pariwisata NTB

Rabu, 23 April 2025 - 00:31 WITA

ITDC Catat Tren Positif Okupansi dan Kunjungan Wisatawan di Triwulan I 2025

Senin, 21 April 2025 - 15:55 WITA

The Mandalika Tambah Portofolio Hotel Mewah,ITDC Gandeng PT Kleo Mandalika Resort

Minggu, 13 April 2025 - 22:54 WITA

Tujuh Mahasiswa Terpilih Poltekpar Lombok Menerima Bantuan Biaya Pendidikan

Minggu, 13 April 2025 - 13:39 WITA

Mandalika Racing Series 2025 : Penonton Sangat Puas dengan Aksi Pembalap

Sabtu, 12 April 2025 - 21:51 WITA

Gerakan Wisata Bersih Wujudkan Labuan Bajo Sebagai Destinasi Berkualitas dan Berkelanjutan

Sabtu, 12 April 2025 - 21:46 WITA

ITDC Perkuat Komitmen Pembangunan Berkelanjutan di NTT melalui Inisiatif Sosial dan Pengembangan Infrastruktur Kawasan The Golo Mori

Sabtu, 12 April 2025 - 21:43 WITA

Mandalika Racing Series 2025 : Kemenangan Arai Agaska untuk Tim

Berita Terbaru