Diskominfo Loteng Produksi Film Dokumenter Perdana : Angkat Keunikan Menara Oksigen Leneng

- Kontributor

Jumat, 21 Februari 2025 - 13:06 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketikjari.com– Bidang Pengelolaan Informasi dan Komunikasi Publik (PIKP) Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Lombok Tengah akan memproduksi film dokumenter pertama mereka yang mengangkat keberadaan Menara Oksigen Leneng (MOL).

Film ini bertujuan untuk memperkenalkan MOL kepada masyarakat luas sebagai salah satu ikon wisata alternatif yang dikelola oleh Kelompok Sadar Wisata (Pokdarwis) Kampung Oksigen, Kelurahan Leneng, Kecamatan Praya.

Menara Oksigen Leneng, yang terletak di belakang Kampus IPDN NTB, tidak hanya menjadi destinasi wisata edukatif, tetapi juga berkembang menjadi ruang kreatif bagi para seniman di Kota Praya. Sejumlah seniman dari berbagai bidang menjadikan lokasi ini sebagai tempat berkumpul dan berkarya, menambah daya tariknya sebagai pusat kegiatan budaya dan seni di Lombok Tengah.

Film dokumenter ini akan disutradarai oleh Fitri, seorang mahasiswi magang dari AMIKOM Yogyakarta. Proses produksinya direncanakan berlangsung selama satu bulan, mencakup tahapan penulisan naskah, pengambilan gambar, hingga publikasi. Jika sesuai jadwal, film ini akan selesai dan siap dipublikasikan pada Maret 2025.

Baca Juga :  Kolaborasi Strategis Dalam Pengelolaan Limbah dan Pengembangan SDM,ITDC NU MOU dengan BPSDM Kementerian Industrian RI

Dengan produksi film dokumenter ini, Diskominfo Lombok Tengah berharap dapat meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap keberadaan dan potensi MOL, sekaligus mendukung perkembangan sektor pariwisata berbasis komunitas di daerah tersebut.

Berita Terkait

Wabup Nursiah Sidak Pelayanan Kesehatan Pasca Lebaran
Pastikan Anak Binaan Sehat Selama Bulan Ramadhan,Petugas LPKA Lakukan Pengecekan Kesehatan
ITDC Dorong Kesehatan Ibu Hamil: Program Gizi di Desa Prabu Berikan Manfaat Nyata 
Pasca Bau Nyale : Kolaborasi Pemuda dan Instansi untuk Lingkungan Mandalika Bersih
Dr. Agus, M.Si : Kolaboratif Kunci Kesuksesan Program MBG
Pengurus KLPI Loteng Resmi Dilantik,Dorong Gaya Hidup Sehat bagi Pralansia dan Lansia
Bupati Pathul Ajak Seluruh OPD Meriahkan Hari Peduli Sampah Nasional 2025
Arahan Menteri Kesehatan: Pemeriksaan Kesehatan Gratis untuk Warga di Hari Ulang Tahun

Berita Terkait

Kamis, 24 April 2025 - 07:29 WITA

Menteri Pariwisata: GWB Mandalika Perkuat Keberlanjutan Pariwisata NTB

Rabu, 23 April 2025 - 00:31 WITA

ITDC Catat Tren Positif Okupansi dan Kunjungan Wisatawan di Triwulan I 2025

Senin, 21 April 2025 - 15:55 WITA

The Mandalika Tambah Portofolio Hotel Mewah,ITDC Gandeng PT Kleo Mandalika Resort

Minggu, 13 April 2025 - 22:54 WITA

Tujuh Mahasiswa Terpilih Poltekpar Lombok Menerima Bantuan Biaya Pendidikan

Minggu, 13 April 2025 - 13:39 WITA

Mandalika Racing Series 2025 : Penonton Sangat Puas dengan Aksi Pembalap

Sabtu, 12 April 2025 - 21:51 WITA

Gerakan Wisata Bersih Wujudkan Labuan Bajo Sebagai Destinasi Berkualitas dan Berkelanjutan

Sabtu, 12 April 2025 - 21:46 WITA

ITDC Perkuat Komitmen Pembangunan Berkelanjutan di NTT melalui Inisiatif Sosial dan Pengembangan Infrastruktur Kawasan The Golo Mori

Sabtu, 12 April 2025 - 21:43 WITA

Mandalika Racing Series 2025 : Kemenangan Arai Agaska untuk Tim

Berita Terbaru