Diskominfo Loteng Produksi Film Dokumenter Perdana : Angkat Keunikan Menara Oksigen Leneng

- Kontributor

Jumat, 21 Februari 2025 - 13:06

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketikjari.com– Bidang Pengelolaan Informasi dan Komunikasi Publik (PIKP) Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Lombok Tengah akan memproduksi film dokumenter pertama mereka yang mengangkat keberadaan Menara Oksigen Leneng (MOL).

Film ini bertujuan untuk memperkenalkan MOL kepada masyarakat luas sebagai salah satu ikon wisata alternatif yang dikelola oleh Kelompok Sadar Wisata (Pokdarwis) Kampung Oksigen, Kelurahan Leneng, Kecamatan Praya.

Menara Oksigen Leneng, yang terletak di belakang Kampus IPDN NTB, tidak hanya menjadi destinasi wisata edukatif, tetapi juga berkembang menjadi ruang kreatif bagi para seniman di Kota Praya. Sejumlah seniman dari berbagai bidang menjadikan lokasi ini sebagai tempat berkumpul dan berkarya, menambah daya tariknya sebagai pusat kegiatan budaya dan seni di Lombok Tengah.

Film dokumenter ini akan disutradarai oleh Fitri, seorang mahasiswi magang dari AMIKOM Yogyakarta. Proses produksinya direncanakan berlangsung selama satu bulan, mencakup tahapan penulisan naskah, pengambilan gambar, hingga publikasi. Jika sesuai jadwal, film ini akan selesai dan siap dipublikasikan pada Maret 2025.

Baca Juga :  Pemprov NTB Pastikan Akses Gizi Seimbang bagi Anak Lewat Strategi Ketahanan Pangan Inklusif

Dengan produksi film dokumenter ini, Diskominfo Lombok Tengah berharap dapat meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap keberadaan dan potensi MOL, sekaligus mendukung perkembangan sektor pariwisata berbasis komunitas di daerah tersebut.

Berita Terkait

2.073 Volunteer Mandalika 2025 Kini Terlindungi JKK dan JKM
Rumah Sakit Mandalika Asah Kesiapsiagaan Demi Keselamatan Masyarakat
POCARI SWEAT Run Lombok 2025: 9.000 Pelari Biru Jadikan Event Lari Sirkuit Terbesar di Indonesia
Ribuan Pelari Pocari Sweat Run 2025 Birukan Sirkuit Mandalika
Gubernur NTB Buka Pocari Sweat Run 2025 Di Mandalika
Wujud Kepedulian,ITDC Bersama InJourney Group Salurkan Bantuan Warga Terdampak Banjir di Bali
Program ITDC Pencegahan Stunting Desa Kuta,Tunjukkan Hasil Positif
Gedung KRIS RS Mandalika Siap Layani Pasien,Kemenkes Pastikan Fasilitas Sesuai Standar

Berita Terkait

Rabu, 24 September 2025 - 03:04

Haji Lalu Ramdan Terpilih Jadi Ketua Badan Wakaf Indonesia Lombok Tengah 2025 – 2029

Jumat, 19 September 2025 - 08:44

Sambut HUT ke-2 Media Online Ketikjari,Bagikan Sembako untuk Lansia

Jumat, 29 Agustus 2025 - 02:25

Bupati Pathul Serahkan Operasional SPAM Mandalika  Kepada Perumdam TIARA Loteng

Kamis, 28 Agustus 2025 - 22:33

Bupati Pathul Hadiri Panen Raya Padi

Rabu, 20 Agustus 2025 - 07:11

LSM Gempar NTB Tekankan Peran Penting Masyarakat Sipil dalam Kampanye Bebas Tambang Ilegal

Rabu, 20 Agustus 2025 - 06:46

Eks Napiter dan Tokoh Dompu Deklarasikan Cinta NKRI 2025

Minggu, 17 Agustus 2025 - 19:40

Peringati HUT ke-80 RI,ITDC Dorong Kolaborasi Inklusif dan Partisipasi Komunitas Kawasan

Minggu, 17 Agustus 2025 - 03:48

Begawe Pituk Olas Lombok Tengah Hadir Artis Lokal Erny Ayu dan Makan Gratis

Berita Terbaru

Pariwisata

Poltekpar Lombok Raih Akreditasi Unggul Dari BAN-PT

Senin, 13 Okt 2025 - 03:51