Career Expo 2024, Poltekpar Lombok Sediakan 745 Posisi Kerja

- Kontributor

Kamis, 12 September 2024 - 10:37 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketikjari.com– Politeknik Pariwisata (Poltekpar) Lombok menggelar Career Expo (bursa kerja) selama dua hari, mulai 17-18 September 2024 di de Balen Soultan Hotel Kampus Poltekpar Lombok.

Setidaknya ada 745 lowongan pekerjaan yang tersedia khususnya di pariwisata dan sektor lain dengan target peserta 600 alumni Poltekpar Lombok.

Direktur Poltekpar Lombok Dr Ali Muhtasom A.Md.,MM.,CHCM.CHE. mengatakan, kegiatan Career Expo tahun ini tentunya mendapat dukung penuh dari Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) RI.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kegiatan Career Expo 2024 dengan tema :
Reach YOUR Dream menyediakan puluhan booth dari berbagai perusahaan, industri pariwisata dan ekonomi kreatif yang disiapkan.

Baca Juga :  Ramadhan Kareem,RSUD Praya Santuni Puluhan Anak Yatim

Career expo juga tidak hanya bisa diakses oleh para alumni Poltekpar Lombok saja, tetapi juga masyarakat umum.

Terkait informasi tentang lowongan kerja yang sesuai dengan pencari kerja, bisa langsung berinteraksi dengan perwakilan perusahaan termasuk untuk wawancara di tempat.

Selain itu juga mempertemukan perguruan tinggi bagi alumni untuk melanjutkan ke DIV dan DIV ke jenjang S2.

Dr Ali juga menegaskan, pihaknya dalam hal ini hanya sebatas menjembatani serta memfasilitasi saja. Namun khusus bagi para alumni Poltekpar Lombok, pihaknya berharap peluang tersebut bisa dimanfaatkan semaksimal mungkin.

Baca Juga :  HUT Ke-3 InJourney : Perayaan Budaya Bali yang Memikat di The Nusa Dua

“Terpenting Poltekpar Lombok membuka ruang yang seluas-luasnya bagi para alumni Poltekpar Lombok khususnya dan masyarakat pada umumnya,” ungkap Dr Ali Muhtasom.

Semoga dengan pelaksanaan Career Expo 2024 ini banyak para mahasiswa/alumni Poltekpar Lombok dan masyarakat pada umumnya yang terserap didunia kerja dan dapat memperoleh penghasilan yang layak, dimana secara langsung juga membawa dampak semakin berkurangnya angka pengangguran di Indonesia.

Career Expo adalah event tahunan Politeknik Pariwisata Lombok untuk menjembatani para alumni Poltekpar Lombok ke industri atau ke jenjang pendidikan berikutnya.

Berita Terkait

Menteri Pariwisata: GWB Mandalika Perkuat Keberlanjutan Pariwisata NTB
ITDC Catat Tren Positif Okupansi dan Kunjungan Wisatawan di Triwulan I 2025
Di Saksikan Bupati Pathul : Wabup Nursiah Terpilih Kembali Sebagai Ketua IKAPTK 2025 – 2030
The Mandalika Tambah Portofolio Hotel Mewah,ITDC Gandeng PT Kleo Mandalika Resort
PMB Dibuka,Pendaftar Poltekpar Lombok Lampaui Target
Anggota DPRD Lombok Tengah Dukung Pemkab Bangun Sekolah Rakyat
Wabup Nursiah Buka Musrembang Tematik Kebencanaan
Diskominfo Loteng dan BPS Jalin Kerja Sama Dorong Satu Data Daerah

Berita Terkait

Kamis, 24 April 2025 - 07:29 WITA

Menteri Pariwisata: GWB Mandalika Perkuat Keberlanjutan Pariwisata NTB

Rabu, 23 April 2025 - 00:31 WITA

ITDC Catat Tren Positif Okupansi dan Kunjungan Wisatawan di Triwulan I 2025

Senin, 21 April 2025 - 15:55 WITA

The Mandalika Tambah Portofolio Hotel Mewah,ITDC Gandeng PT Kleo Mandalika Resort

Minggu, 13 April 2025 - 22:54 WITA

Tujuh Mahasiswa Terpilih Poltekpar Lombok Menerima Bantuan Biaya Pendidikan

Minggu, 13 April 2025 - 13:39 WITA

Mandalika Racing Series 2025 : Penonton Sangat Puas dengan Aksi Pembalap

Sabtu, 12 April 2025 - 21:51 WITA

Gerakan Wisata Bersih Wujudkan Labuan Bajo Sebagai Destinasi Berkualitas dan Berkelanjutan

Sabtu, 12 April 2025 - 21:46 WITA

ITDC Perkuat Komitmen Pembangunan Berkelanjutan di NTT melalui Inisiatif Sosial dan Pengembangan Infrastruktur Kawasan The Golo Mori

Sabtu, 12 April 2025 - 21:43 WITA

Mandalika Racing Series 2025 : Kemenangan Arai Agaska untuk Tim

Berita Terbaru