Career Expo 2024, Poltekpar Lombok Sediakan 745 Posisi Kerja

- Kontributor

Kamis, 12 September 2024 - 10:37

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketikjari.com– Politeknik Pariwisata (Poltekpar) Lombok menggelar Career Expo (bursa kerja) selama dua hari, mulai 17-18 September 2024 di de Balen Soultan Hotel Kampus Poltekpar Lombok.

Setidaknya ada 745 lowongan pekerjaan yang tersedia khususnya di pariwisata dan sektor lain dengan target peserta 600 alumni Poltekpar Lombok.

Direktur Poltekpar Lombok Dr Ali Muhtasom A.Md.,MM.,CHCM.CHE. mengatakan, kegiatan Career Expo tahun ini tentunya mendapat dukung penuh dari Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) RI.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kegiatan Career Expo 2024 dengan tema :
Reach YOUR Dream menyediakan puluhan booth dari berbagai perusahaan, industri pariwisata dan ekonomi kreatif yang disiapkan.

Baca Juga :  Lalu Pathul Bahri : Kemenangan Prabowo di depan Mata, Perkuat Saksi

Career expo juga tidak hanya bisa diakses oleh para alumni Poltekpar Lombok saja, tetapi juga masyarakat umum.

Terkait informasi tentang lowongan kerja yang sesuai dengan pencari kerja, bisa langsung berinteraksi dengan perwakilan perusahaan termasuk untuk wawancara di tempat.

Selain itu juga mempertemukan perguruan tinggi bagi alumni untuk melanjutkan ke DIV dan DIV ke jenjang S2.

Dr Ali juga menegaskan, pihaknya dalam hal ini hanya sebatas menjembatani serta memfasilitasi saja. Namun khusus bagi para alumni Poltekpar Lombok, pihaknya berharap peluang tersebut bisa dimanfaatkan semaksimal mungkin.

Baca Juga :  Wabup Dr Nursiah Buka Pembekalan Teknis Pelaksanaan APBD 2024

“Terpenting Poltekpar Lombok membuka ruang yang seluas-luasnya bagi para alumni Poltekpar Lombok khususnya dan masyarakat pada umumnya,” ungkap Dr Ali Muhtasom.

Semoga dengan pelaksanaan Career Expo 2024 ini banyak para mahasiswa/alumni Poltekpar Lombok dan masyarakat pada umumnya yang terserap didunia kerja dan dapat memperoleh penghasilan yang layak, dimana secara langsung juga membawa dampak semakin berkurangnya angka pengangguran di Indonesia.

Career Expo adalah event tahunan Politeknik Pariwisata Lombok untuk menjembatani para alumni Poltekpar Lombok ke industri atau ke jenjang pendidikan berikutnya.

Berita Terkait

Rinjani Travel Mart 2025 Hadir di The Mandalika,Perkuat Jejaring Bisnis Pariwisata NTB
Poltekpar Lombok Raih Akreditasi Unggul Dari BAN-PT
BKAD Loteng Gelar Bimtek Penggunaan Tanda Tangan Elektronik
KELAS BARU : TCR dan BMW Siap Adu Cepat di Mandalika Festival of Speed
ITDC Implementasikan Prinsip ESG Ekonomi Sirkuler Melalui “Integrated Food Surplus Program” Selama IndonesiaGP 2025
Expo Mandalika 2025 : Lomba Masak Ikan Warnai HUT ke-80 Lombok Tengah
Bupati Bersama Wabup Lepas Kafilah STQH Nasional XXVII 2025 Menuju Kendari
Perkuat Digitalisasi Arsip, Kecamatan Praya Tengah Gelar Bimtek Aplikasi SRIKANDI

Berita Terkait

Senin, 13 Oktober 2025 - 07:25

Rinjani Travel Mart 2025 Hadir di The Mandalika,Perkuat Jejaring Bisnis Pariwisata NTB

Jumat, 10 Oktober 2025 - 10:37

KELAS BARU : TCR dan BMW Siap Adu Cepat di Mandalika Festival of Speed

Jumat, 10 Oktober 2025 - 05:44

ITDC Implementasikan Prinsip ESG Ekonomi Sirkuler Melalui “Integrated Food Surplus Program” Selama IndonesiaGP 2025

Kamis, 9 Oktober 2025 - 18:00

Expo Mandalika 2025 : Lomba Masak Ikan Warnai HUT ke-80 Lombok Tengah

Rabu, 8 Oktober 2025 - 12:18

Bandara Lombok Layani 72 Ribu Penumpang Selama MotoGP 2025

Rabu, 8 Oktober 2025 - 11:41

Bupati Pathul Resmikan Plaza Simpang 3 Dara,Taman Bawaq Muda dan RTPRA Biao

Senin, 6 Oktober 2025 - 10:53

Keramahan dan Nuasa Budaya NTB Di Bandara Lombok Antarkan Kepulangan Rombongan MotoGP 2025

Kamis, 2 Oktober 2025 - 19:02

HCF Group Groundbreaking Proyek Green Paradise di Lombok

Berita Terbaru