Direktur Poltekpar Lombok Terima 23 CPNS Angkatan 2024

- Kontributor

Selasa, 10 Juni 2025 - 05:49

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketikjari.com – Sebanyak 23 CPNS Poltekpar Lombok resmi terima SK dan menandatangani Pakta Integritas.

Surat Keputusan ini diserahkan secara langsung oleh Direktur Poltekpar Lombok, Bapak Dr. Ali Muhtasom, M.M., CHCM., CHE kepada para CPNS sebagai awal perjalanan sebagai bagian dari Aparatur Sipil Negara.

Baca Juga :  MGPA Hadiri Gala Dinner AIYEP 2024

Para CPNS juga mendapatkan pembekalan tentang sistem SIMPEG, E-Kinerja, SISTER, hingga aplikasi SIAKAD, serta pengetahuan mendalam tentang Kode Etik Pegawai, struktur organisasi, kebijakan kepegawaian, dan budaya kerja di Poltekpar Lombok.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Direktur Poltekpar Lombok Dr Ali Muhtasom berharap seluruh CPNS Poltekpar Lombok dapat menjalankan tugas dengan penuh integritas dan profesionalisme, serta berkontribusi dalam meningkatkan pelayanan publik dan mencerdaskan kehidupan bangsa melalui pendidikan vokasi pariwisata.

Baca Juga :  EDUKARSA Hidup di Hotel Praktik,Mahasiswa Poltekpar Lombok  Belajar Industri Perhotelan Nyata

Mau Kuliah, Cepat Kerja, dan Berwirausaha?

dipoltekparlombokaja

Wonderful Indonesia🇮🇩

PENSISBA2025

poltekparlombok

wonderfulindonesia

pesonaindonesia

Berita Terkait

Catat Kinerja Positif Sepanjang 2025,ITDC Tunjukkan Daya Saing Kawasan Pariwisata
ITDC Gandeng Investor Spanyol,Kembangkan Vila Premium di The Mandalika
Mandalika Racing Series 2026 Siap Digelar Lima Seri, Perkuat Pembinaan Pembalap Nasional
ITDC Raih Dua Penghargaan Bergengsi di Malam Anugerah Tri Hita Karana Tourism Awards 2026
MGPA Terima Penghargaan Pengakuan Kolaborasi dan Inovasi, Dinilai Berhasil Bangun Sport Tourism Inklusif di Mandalika
Mandalika International Festival 2025 Dorong Perputaran Ekonomi Miliaran Rupiah di Kawasan Mandalika
Kadis Pariwisata NTB Apresiasi Event MIF,Kantor Dinas Pariwisata Jadi Rumah Kolaborasi
Gubernur NTB Terima Sertifikat Internasional dari APIEM UK dan MIF,NTB Mantapkan Pariwisata Berkualitas Berbasis Event

Berita Terkait

Jumat, 16 Januari 2026 - 09:02

PWI NTB Ajak Insan Pers Ambil Peran dalam Aksi Kemanusiaan

Rabu, 14 Januari 2026 - 22:31

Respon Cepat Damkartan, Pohon Miring di Lajut Berhasil Dievakuasi

Kamis, 8 Januari 2026 - 05:55

Wakil Bupati Lombok Tengah Dr. Nursiah Ajak Insan Pers “Ngebakso” Pererat Sinergi

Rabu, 31 Desember 2025 - 06:21

Sambut Tahun Baru 2026,Bupati Lombok Tengah Ajak Warga Isi Malam Pergantian Tahun dengan Doa Bersama

Jumat, 19 Desember 2025 - 10:11

Marshal Mandalika Tunjukkan Solidaritas Kemanusiaan, Salurkan Bantuan untuk Korban Bencana di Sumatera

Minggu, 14 Desember 2025 - 00:18

Lombok Tengah Bergerak untuk Sumatera & Aceh : Galang Donasi ASN dan Komunitas Musik Himpun Rp 20,4 Juta

Sabtu, 13 Desember 2025 - 11:35

Injourney Airports Lombok Tanam 6.900 Bibit Pohon,Dukung Konservasi Lingkungan dan Ekowisata Gunung Bongak

Selasa, 9 Desember 2025 - 00:28

Poltekpar Lombok Salurkan Donasi untuk Korban Bencana, Direktur: “Ini Bentuk Empati dan Tanggung Jawab Sosial Kita”

Berita Terbaru