Ramadhan Kareem: Duta Lingkungan NTB Santunan dan Bagi Takjil

- Kontributor

Senin, 1 April 2024 - 08:32 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketikjari.com – Yayasan Duta Lingkungan bersama dengan Paguyuban Duta Lingkungan Provinsi NTB berbagi rizki untuk kaum duafa dan yatim-piatu di depan Masjid Agung Praya.

Duta Lingkungan Provinsi NTB tahun 2023 Maulidya Rahmi Aulia mengatakan kegiatan ini adalah kegiatan sosial yang dilaksanakan setiap tahun di bulan Ramadhan.

Sedangkan diluar bulan ramadhan, Duta Lingkungan Provinsi NTB menggelar berbagai macam kegiatan sosial seperti penghijauan,clean beach, sosialisasi dan kegiatan lainnya.

“Kita bersaudakah untuk masyarakat dan juga alam,itu yang kami lakukan sepanjang tahun 2023” ungkap dara asal Sumbawa itu.

Menurutnya sodakah untuk alam penting ditanamkan pada diri generasi muda milenial sekarang ini agar mereka memiliki manfaat hidup untuk alam dan generasi yang akan datang.
Dia mengajak semu orang terutama generasi Z untuk mulai memikirkan akan dengan bersodakah satu pohon untuk alam dan sodakah harta untuk yang membutuhkan, “semoga kita menjadi insan manusia yang bertaqwa, amin” katanya

Baca Juga :  ITDC Inisiatif Dorong Konektivitas Penerbangan ke Lombok Melalui FGD

Sementara itu H.Ridwan Makrup pengurus Masjid Agung Praya menyampaikan apresiasi yang tinggi kepada anak anak duta lingkungan Provinsi NTB yang telah mau berbagi untuk masyarakat terutama jemaah Masjid Agung Praya.

“Kami salut dengan kegiatan adik adik Duta semoga menjadi inspirasi bagi kita semua untuk mau berbagi rizki kepada mereka yang membutuhkan” ungkapnya

Berita Terkait

Ketua Dewan Pembina Forum Media Online Lombok Tengah,Minta Kadis Dikbud NTB Evaluasi Bawahannya
AMSI NTB Kecam Pihak SMAN 1 Pringgarata, Sebut Media Menyebarkan Hoax
Bupati Lombok Tengah Dampingi Wamen Fahri Hamzah Tinjau Program BSPS Di Lombok Tengah
Vice President APIEM Indonesia Sirajudin : APIEM UK akan terus Tingkatkan Kualitas Perencanaan dan Penyelenggaraan Standar International
Natalia Agnes,Gadis Tionghoa,Sabet Runer Up 1,Duta Lingkungan NTB 2024
Direktur RSUD Praya : Bangun Gedung Cath Lab Jantung dan Syaraf Demi Maksimalkan Pelayanan
Kirana Manggali,Mahasiswi Kedokteran Unram Sabet Mahkota Duta Lingkungan 2024
Bandara Lombok Layani 1,79 Juta Penumpang Hingga September 2024

Berita Terkait

Selasa, 19 November 2024 - 12:14 WIT

Ketua Formen : Polres Loteng Diminta Atensi Laporan Wartawan

Selasa, 19 November 2024 - 10:24 WIT

Pimred SuaraLombokNews Resmi Laporkan Kepala SMAN 1 Pringgarata

Kamis, 14 November 2024 - 02:09 WIT

Bupati Lombok Tengah Menerima Kunjungan Dewan Transportasi Kota Jakarta

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 08:00 WIT

Poltekpar Lombok Resmi Jalin Kerjasama dengan PT Artama Dentisa Indonesia dan SLB 02 Loteng

Kamis, 10 Oktober 2024 - 18:11 WIT

Di Buka Sekda : Perangkat Desa Di Lombok Tengah Dibekali Ilmu Jurnalistik

Kamis, 10 Oktober 2024 - 15:46 WIT

Pjs Bupati Loteng Sampaikan Program Unggulan Pariwisata di Universitas Islam Al-Azhar NTB

Selasa, 1 Oktober 2024 - 07:59 WIT

Upacara Hari Kesaktian Pancasila di Lombok Tengah Berlangsung Khidmat

Rabu, 25 September 2024 - 08:59 WIT

Lombok Tengah: Dinas Damkartan Loteng,Di Sambangi Anak TK

Berita Terbaru

Hukrim

Ketua Formen : Polres Loteng Diminta Atensi Laporan Wartawan

Selasa, 19 Nov 2024 - 12:14 WIT