Diskominfo Loteng Perluas Jangkauan Internet Publik

- Kontributor

Selasa, 8 Juli 2025 - 03:17

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketikjari.com— Setelah sebelumnya layanan internet publik gratis di wilayah Pringgarata, Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Lombok Tengah kembali memperluas jangkauan layanan tersebut. Kali ini, fasilitas internet publik dipasang di simpang empat Batunyala, Kecamatan Praya Tengah.

Internet publik ini memiliki kapasitas maksimal hingga 150 pengguna secara bersamaan, dengan kecepatan bandwidth mencapai 200 Mbps.

Fasilitas ini menjadi bagian dari upaya Diskominfo untuk menghadirkan akses digital yang merata bagi masyarakat, khususnya di titik-titik strategis yang menunjang aktivitas ekonomi dan sosial warga.

Kepala Bidang Aplikasi Informatika (Aptika) Diskominfo Lombok Tengah, Lalu Agusmahyudis,menjelaskan bahwa program ini akan terus dikembangkan ke seluruh wilayah kecamatan secara bertahap.

Baca Juga :  PB NW Deklarasi Dukung Pathul-Nursiah

“Internet publik ini merupakan bentuk layanan digital inklusif yang akan terus kita dorong agar menjangkau seluruh kecamatan. Harapannya, bisa memberi dampak positif bagi pertumbuhan ekonomi masyarakat dan mempermudah akses informasi,” ujar Agus

Dengan perluasan ini, Diskominfo menegaskan komitmennya dalam mendukung transformasi digital daerah,sekaligus menjawab kebutuhan konektivitas masyarakat di era serba daring.

Berita Terkait

Dianugerahi Penghargaan TOP 100 Leader Choice,Bupati Pathul,Penghargan ini untuk Masyarakat Loteng
Kejari Loteng Gelar Sosialisasi Anti Korupsi Kepada Para Kepala Sekolah Se Lombok Tengah 
Deputi BRIN Dorong Perangkat Daerah Laporkan Inovasi,Wabup Loteng Tegaskan Instruksi Bupati
Koperasi Merah Putih,Terobosan Pemerintah Pusat untuk Kemajuan Ekonomi Desa
Sekda Lalu Firman Buka Bimbingan Teknis PAUD TK dan SD
Wabup Nursiah  Audiensi dengan Kemensos Bahas Sekolah Rakyat
Poltekpar Lombok Peringati Hari Lahir Pancasila 
Poltekpar Lombok Jalin Kolaborasi dengan Dirjen KP2MI

Berita Terkait

Sabtu, 5 Juli 2025 - 01:15

Agenda Balap Juli 2025 Siap Panaskan Pertamina Mandalika International Circuit

Senin, 23 Juni 2025 - 08:32

Pembalap Muda Indonesia Berlomba Untuk Tiket Ke Pertamina Enduro VR46 Academy Italia

Sabtu, 21 Juni 2025 - 12:40

139 Starter Serbu Kejurnas Pertamina Mandalika Racing Series 2025 Putaran Kedua

Jumat, 20 Juni 2025 - 02:52

Asian Fencing Championship Digelar di The Nusa Dua

Kamis, 19 Juni 2025 - 02:29

Tahun 2025,Dispora Lombok Tengah Mulai Sebarkan Kegiatan

Rabu, 18 Juni 2025 - 13:36

ITDC dan Bank Mandiri Gelar Coaching Clinic Superbike Bersama Legenda Troy Corser

Kamis, 12 Juni 2025 - 05:19

Event Kejurnas Balap Mobil ITCR di Pertamina Mandalika International Circuit Siap Di Gelar 8–20 Juli 2025

Minggu, 1 Juni 2025 - 05:58

Indonesia Touring Car Race (ITCR) 2025 Siap Digelar di Pertamina Mandalika International Circuit

Berita Terbaru

Pendidikan

Diskominfo Loteng Perluas Jangkauan Internet Publik

Selasa, 8 Jul 2025 - 03:17

Peristiwa

Bupati Bersama Wabup Resmikan Jembatan Masmirah Bangkit

Senin, 7 Jul 2025 - 01:33

Pemerintahan

Pemkab Loteng Rayakan Rahman Rahim Day

Minggu, 6 Jul 2025 - 09:43