Ramadhan Kareem,Petugas Rutan Praya Berbagi Ratusan Paket Takjil

- Kontributor

Senin, 25 Maret 2024 - 16:56 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketikjari.com – Jajaran Rumah Tahanan Negara Kelas IIB Praya berbagi dengan masyarakat sekitar melalui pembagian takjil gratis, Senin (25/3).

Petugas Rutan Praya bahu membahu membagikan ratusan paket takjil kepada masyarakat yang melintas di depan area Rutan.

Kegiatan bagi – bagi takjil yang terpusat di depan Rutan Praya ini berlangsung dengan tertib dan lancar.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tak butuh waktu lama,menjelang waktu berbuka seluruh takjil yang disediakan telah habis.

Baca Juga :  Ketua DPRD Loteng,Jelang Pemilu 2024 Masyarakat Jaga Keamanan dan Hindari Provokasi

Kepala Rutan Praya Aris Sakuriyadi selaku inisiator menjelaskan pihaknya membagikan ratusan takjil kepada masyarakat sebagai wujud kebersamaan dan kepedulian terhadap masyarakat. “Di bulan puasa ini, penting bagi kita untuk saling berbagi kepada sesama. Pada dasarnya apa yang kita rasakan saat ini, saya ingin agar masyarakat juga dapat merasakannya, karena kita semua ada berkat masyarakat,” ucap Aris.

Baca Juga :  Polres Loteng Berhasil Menghalau Massa Saling Serang di Pujut

Lebih lanjut ia menjelaskan, kegiatan positif seperti ini dilaksanakan dalam momentum menyambut Hari Bakti Pemasyarakatan Ke-60 yang akan jatuh sebentar lagi. “Semoga semua kegiatan sosial ini menjadikan ladang pahala bagi kita semua,” harap Aris.

Tak hanya masyarakat sekitar, Warga Binaan Pemasyarakatan di dalam Rutan pun juga dapat merasakan ratusan takjil yang diberikan oleh jajaran. “Semua ini untuk kebersamaan, satu merasakan semua merasakan,” tandasnya.

Berita Terkait

Bandara Lombok Layani 1,79 Juta Penumpang Hingga September 2024
Pemkab Lombok Tengah Launching Aplikasi SIAP Monev
Bhakti TNI Ke 79,Ratusan Yatim Piatu Makan Siang Gratis
Sering Terbakar,Dua Tahun Kabel Listrik di Desa Bilebante Belum Diperbaiki PLN
Bupati Pathul Minta Petani Ikuti Pola Tanam
Berkunjung ke Kediaman Tuan Guru Bagu,Abah Uhel Diberikan Doa Restu
Jaksa Menyapa Hadir Di Car Free Night Lombok Tengah
Kejaksaan Negeri Lombok Tengah : Proses Pengalihan Tahanan Rutan Menjadi Tahanan Kota,Sesuai Prosedur

Berita Terkait

Jumat, 20 September 2024 - 08:13 WIT

Kejaksaan Negeri Lombok Tengah Berhasil Selamatkan Kerugian Negara 175.206.982 Milyar Keuangan Desa Bunkate

Jumat, 13 September 2024 - 00:01 WIT

Pemeriksaan Kesehatan dan Skrining HIV bagi WBP,Rutan Praya Gandeng Puskesmas Praya

Selasa, 10 September 2024 - 09:18 WIT

Tingkatkan Sinergitas, Rutan Praya Sambangi Kejari Lombok Tengah

Selasa, 3 September 2024 - 13:47 WIT

Optimalisasi Aset dan Persediaan BMN,Ditjen PAS Monev Rutan Praya

Senin, 2 September 2024 - 00:57 WIT

Rutan Kelas II Praya : Siaga dan Waspada,Layanan Tetap Prima

Sabtu, 17 Agustus 2024 - 05:10 WIT

HUT RI : Bupati Pathul Serahkan Remisi 175 WBP Rutan Praya

Kamis, 1 Agustus 2024 - 03:39 WIT

Safari Dakwah di Rutan Praya, KH. Abdurrahman Tausiyah Tentang Perbaiki Diri Melalui Shalat

Kamis, 25 Juli 2024 - 00:04 WIT

23 WBP Rutan Praya Jalani Tes Urine,Hasilnya Negatif

Berita Terbaru

Desa Kita

Di Desa Puyung,Pjs Bupati Tinjau Kondisi Warga Butuh Bantuan

Minggu, 6 Okt 2024 - 10:02 WIT

Peristiwa

Pemkab Lombok Tengah Launching Aplikasi SIAP Monev

Minggu, 6 Okt 2024 - 01:47 WIT

Peristiwa

Bhakti TNI Ke 79,Ratusan Yatim Piatu Makan Siang Gratis

Sabtu, 5 Okt 2024 - 01:30 WIT